Kamis, 10 September 2009

Dampak dari Global Warming

Perubahan iklim yang disebabkan oleh pemanasan global menjadi isu di dunia. Mencairnya kutub utara dan kutub selatan akan menyebabkan punahnya habitat dan menjadi bukti dari global warming.



Baru-baru ini sebuah fenomena alam menunjukan betapa serius kondisi ini. Sebuah bongkahan es seluas 414 km persegi di Antartika runtuh. Sekarang, setelah bongkahan es itu runtuh yang tersisa tinggal 1.950 km persegi, ditambah 5,6 kilometer potongan es yang berdekatan dan menghubungkan dua pulau.

0 komentar:

Posting Komentar